Serang

Kota Serang Komitmen Ciptakan Lingkungan Sehat, Pemkot Berikan Penghargaan kepada Kelurahan di Kecamatan Curug yang Terbebas ODF

232
×

Kota Serang Komitmen Ciptakan Lingkungan Sehat, Pemkot Berikan Penghargaan kepada Kelurahan di Kecamatan Curug yang Terbebas ODF

Sebarkan artikel ini
bebas odf
Plh Sekda Kota Serang, Imam Rana, memimpin apel pagi yang dihadiri oleh seluruh ASN, serta menyerahkan penghargaan atas pencapaian ODF dan TREN penurunan stunting, Senin (7/10/2024). (Credit: Humas Pemkot Serang)

Dalam kesempatan tersebut, Pemerintah Kota Serang memberikan penghargaan kepada Camat, Lurah, serta individu atau organisasi yang berperan aktif dalam mempercepat pencapaian status ODF di Kecamatan Curug. Penghargaan ini diserahkan langsung oleh Imam Rana.

Imam Rana juga menerima penghargaan yang diberikan oleh Pemerintah Provinsi Banten kepada Pemkot Serang, sebagai bentuk pengakuan atas upaya yang dilakukan untuk menciptakan lingkungan yang lebih sehat dan berkelanjutan. (jid)