Klinik hewan ini tidak hanya menjadi yang pertama di Tangerang tetapi juga mengedepankan pelayanan lengkap dengan standar tertinggi. Fasilitas seperti ini menjadi jawaban atas kebutuhan masyarakat terhadap tempat yang terpercaya untuk merawat hewan peliharaan mereka. (jid)
Klinik Hewan Pertama di Tangerang Resmi Dibuka Pj Andi Ony, Inisiatif DPKP Kabupaten Tangerang
