☑ Perpustakaan Akses Terbuka: Literasi Untuk Semua, Tanpa Batas Ruang dan Waktu
Program ini juga memperkuat akses terhadap sumber belajar dengan membuka perpustakaan-perpustakaan yang mudah dijangkau di berbagai titik kota.
Bacaan Lainnya:
Masyarakat, termasuk pelajar dari berbagai latar belakang, kini dapat dengan mudah mengakses buku dan fasilitas literasi untuk menunjang proses belajar mereka di luar jam sekolah. (jid)