“Harapannya, masyarakat bisa lebih aktif menjaga lingkungan rumahnya, tidak hanya bersih, tetapi juga sehat dari sisi udara dan ventilasi,” pungkas Sofi.
Dengan meningkatnya kesadaran masyarakat akan pentingnya kualitas udara dalam ruangan, diharapkan risiko penyakit yang bersumber dari lingkungan dapat ditekan, dan kesehatan masyarakat di wilayah kerja Puskesmas Kedaung Barat semakin meningkat. (jid)